Overview
Real-Time System Monitoring merupakan platform inovatif yang dirancang untuk
memberikan wawasan kepada pengguna tentang kinerja dan pemanfaatan sumber daya
sistem mereka. Dengan terus memantau penggunaan CPU, virtual memory, jaringan, dsb.
Key Features
- Real-time monitoring penggunaan CPU, memory, dan jaringan
- Visualisasi tentang konsumsi sumber daya penggunaan sistem melalui grafik interaktif
- Peringatan untuk aktivitas yang tidak biasa dan peningkatan sumber daya sistem secara tiba-tiba
- Tampilan antarmuka yang ramah pengguna dan navigasi yang mudah
- Dashboard yang dapat disesuaikan untuk preferensi pemantauan yang dipersonalisasi
Technologies Used
Platform ini dibangun menggunakan teknologi web modern, termasuk:
- Flask: Kerangka kerja web ringan untuk membangun aplikasi web dalam Python
- Chart.js: Library JavaScript yang canggih untuk membuat visualisasi grafik interaktif
- HTML5 & CSS3: Bahasa HTML5 dan CSS3 untuk membuat tampilan antarmuka
- JavaScript: Untuk konten dinamis dan update real-time konsumsi sumber daya sistem
Explanation
Modul psutil (Python System and Process Utilities) yang digunakan dalam platform ini dijelaskan sebagai berikut:
- Modul psutil.cpu_percent(): Mendapatkan persentase penggunaan CPU oleh sistem dalam interval 1 detik.
- Modul psutil.cpu_freq(): Mendapatkan informasi tentang frekuensi CPU terkini.
- Modul psutil.virtual_memory(): Memberikan informasi terkait penggunaan virtual memory pada sistem.
- Modul psutil.net_io_counters(): Memberikan informasi tentang penggunaan jaringan termasuk bytes sent dan bytes received.